Postingan

Menampilkan postingan dari 2023

Teruntuk : Tuanku.

Gambar
Beruntungnya,  Jadi baju yang melekat dan memelukmu kemana pun kamu pergi.  Beruntungnya,  Jadi handphone yang selalu kau genggam kali pertama membuka mata di pagi hari. Beruntungnya, tombol keyboard dan laptop yang hampir setiap detik kau ajak berinteraksi. Beruntungnya,  Jadi kucing yang tiap saat kau perhatikan dan kau senyumi. Beruntungnya, orang - orang yang kau respon cepat dan bisa tertawa bersama haha hihi. Ya, benar. Aku cemburu. Pada setiap hal yang 'mencuri jatahku'. Bahkan, pada langit yang kau tatap. Pada tanah yang kau injak.  Aku cemburu.  Tuan,  berapa harga yang harus ku bayar untuk membeli perhatian dan waktumu?

Mulai dari 0, ya?

Hheehe. Iya, kamu ngga lagi di SPBU kok. Emang lagi baca kalimat itu. Btw, sepintas sapaan itu familiar, tapi bener - bener syulit dilakukan. 2 kata yang sudah berat, yaitu "Mulai" dan "dari 0". Buatku, kata mulai ini panjaaaang banget pertimbangannya. Sama kayak mulai nulis lagi disini. "Kan tinggal nulis aja, apa susahnya?" -- bisik sisi egoku. Yah, bener susah dan banyak pertimbangan. Karena di tiap memutuskan memulai sesuatu, harus siap dengan tanggung jawab isinya. Mulai dari, "Ada manfaatnya ngga ya nanti kalau sampai dibaca orang lain?", "bisa bantu nambah pahala atau amalanku ngga ya nanti, atau justru sebaliknya?" dan tapi tapi-an lainyaa.... Huuhuhuuu~ Mulai dari 0. Setelah ku cek ulang, ternyata tulisan di postingan blog ini terakhir terbit di 2015. Untung aja waktu itu memaksakan diri buat nulis, kalau ngga, mungkin keberanianku ngga akan sejauh ini dan aku masih ada di dalam tempurung pikiranku aja. Thank you blogspot! Kare...